Kamis, 20 September 2012

menghitung tegangan jepit pada rangkaian seri


Menghitung Tegangan Jepit pada Rangkaian Seri
Tujuan :
Mengetahui apakah jumlah baterai berpengaruh pada hasil tegangan jepit
Alat     :
·         Carter
·         Obeng
Bahan  :
·         Baterai
·         Kabel
·         Saklar
·         Bola lampu
TEORI            :
Kuat arus yang mengalir pada penghantar
·         Sebanding dengan beda potensial
·         Berbanding terbalik dengan hambatan pada penghantar

RANGKAIAN LISTRIK



PROSEDUR
1.      Pasangkan saklar pada kabel
2.      Lalu ujung kabel per tama dipasang bola lampu
3.      Pasangkan ujung kabel kedua pada baterai
4.      Temukan ujung kabel ke baterai yang bermuatan positif dan negative
5.      Lalu lakukan percobaan pada 1- 3 baterai, secara bergiliran.

Tabel Hasil Perhitungan

n

E

rd

R=V/I
I perhitungan I=nE/R+nrd

Vjepit
Vjpt=E-I.rd
1
1,5
1,58
8,3
0,15 A
1,26V
2
3
3,16
8,3
0,26 A
2,18V
3
4,5
4,74
8,3
0,35 A
2,84V


KESIMPULAN DAN SARAN
            Semakin banyak GGL yang dipakai , maka kuat arus dan tegangan jepit nya akan semakin besar, jadi tegangan jepit dapat dipengaruhi oleh banyak nya GGL.
Saran : Dalam melakukan percobaan tentang Rangkaiai Listrik, hendaknya dilakukan dengan teliti dan tidak berulang agar hasilnya tidak terjadi kekeliruan.

DAFTAR PUSTAKA
 Serway.Raymond.A.,john.w.j.ewett.Jr.Fisika sain dan tehik,salemba tehnik.(2010)
Soedono,peter.Fisika dasar.Andi. yogyakarat(200)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar